Berkah TMMD Reguler Ke 107 Jalan Desaku Mulus

396

Kudus -faktualmedia. Co- Program TMMD Reg.107 Kodim 0722/Kudus dengan sasaran fisik pengecoran jalan usaha tani yang menghubungkan Dukuh Talun dengan Dukuh Mudalrejo sudah mulai kelihatan hasilnya, Minggu 29/03/20.

Pengerjaan pengecoran jalan sepanjang 900 meter terus dilaksanakan oleh anggota TNI bersama warga, belum genap sepekan
hasilnya sudah mulai kelihatan rapi dan mulus.” Kami sebagi warga Desa Kedungsari tentunya menyambut gembira, berkah Program TMMD 107 jalan desa kami menjadi mulus”, ungkap Roys(34) salah seorang wargah Dukuh Talun.

Dengan semangat gotong royong dan kerja keras.” Kami yakin pengerjaan pengecoran jalan akan selesai sesuai harapan kita semua”,kata Dan SSK, Lettu Inf Sudiono.

(Pendimkudus)

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.