Gapoktan Desa Tanjung Serayan Mendapat Bantuan Program Serasi Dari Mentri Pertanian RI

694

Mesuji Faktual – Gabungan kelompok tani ( gapoktan ) di desa tanjung serayan kecamatan
,kecamatan mesuji timur,kabupaten mesuji, lampung .

Realisasikan program Selamatkan Rawa sejahterakan petani ( serasi ) dari kementrian Pertanian RI dengan di dampingi dari unsur TNI, dan konsultan.

Hal tersebut dikatakan Buimin selaku ketua gapoktan di desa tanjung serayan kediamannya.

Buimin pun menerangkan realisasi program serasi yang di terima gapoktan di desa kami,telah dimulai sejak 18 Oktober yang lalu.dengan garapan lahan yang cukup memadai
Dan dengan anggaran yang cukup memadai sangat di rasa kan oleh para petani di desa kami.

Pada program serasi tersebut, Gapoktan mendapat bantuan berupa pembuatan , pintu air ,gorong gorong , mesin pompa air pembuatan pengolahan tanah ( pembelian pupuk organik ) ” Terang Buimin.

” Kami pun sengat merasa terbantu dengan ada nya para anggota TNI yang selalu membantu ,mendukung program program di desa ,” ungkap Buimin

Saat ini, lanjut Buimin Realisasi program serasi tersebut Alhamdullillah sudah usai , mudah-mudahan bisa menambah penghasilan yang lebih baik dari sebelum nya.

Mewakili Kelompok tani yang tergabung di desa tanjung serayan Buimin Menyampaikan ucapan terima kasih kepada Kementerian pertanian RI atas bantuan yang telah di berikan pada gapoktan tersebut serta berharap kedepannya bantuan program serasi ini bisa di manfaatkan secara maksimal sehingga bisa meningkatkan kesejahteraan petani yang tergabung di setiap gapoktan (tab)

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.