Guna Memutus Mata Rantai COVID -19 Pemdes Talang Ratu Laksanakan Penyemprotan Serta kebersihan lingkungan

428

Lebong Faktualmedia.co.Bertepatan pada hari minggu (25/07/2021).
Pemerintahan desa TALANG RATU Kecamatan Rimbo pengadang, Kabupaten lebong. Laksanakan gotong royong bersih – bersih lingkungan beserta penyemprotan disinfektan.Antisifasi guna memutus mata rantai merambahnya virus covid -19.

Melanda di negeri ini Turut Hadir dalam rangka gotong royong Kepala Desa Talang ratu : ARI FIANDI.SH. Perangkat desa BABINSA BABINKAMTIBMAS. Toko agama dan toko masyarakat , Serta warga masyarakt DESA Talang ratu juga ikut bergotong royong.Saat di konfirmasi awak media kepala DESA TALANG RATU : ARI FIANDI.SH. Mengatakan pada hari ini kita lakasanakan gotong royong bersih bersih siring drenase.

Dan juga laksanakan penyemprotan cairan Disinfektan . Hal ini pemdes talang ratu laksakan kegiatan di bantu pihak TNI/POLRI , Perangkat desa, BPD, LINMAS, BABINSA, KUTAI. serta warga masyarakat talang ratu. Kami dari pemerintah desa berharap agar supaya masyarakat terbiasa menciptakan hidup sehat.

Terutama di lingkungan masyarakat itu sendiri. Alhamdulilah atas terlaksananya gotong royong ini antusiasme masyarakat sangatlah besar Jelas kades ARIFIANDI yang kerab di sapa ARI

Dan kami selaku pemerintah desa,,berharap agar ke depan masyarakat desa talang ratu dapat membudayakan hidup sehat dan bergotong royong,

Karena mengingat tingginya curah hujan di desa kami ini Kades ARIFIANDI menjelaskan pada awak media faktual.

Sehingga apabila turun hujan,, sering mengakibatkan menumpuknya material longsor di sepanjang aliran drainase pungkas kades. (Adv/Halians)

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.