Bupati Lamtim, Resmikan PT. BPRS

371

Lamtim – Faktualmedia.co
Bupati Lampung Timur, Drs. H M Dawam Rahardjo, MSi.
Meresmikan, Gedung dan Milad PT. Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) Lampung Timur, di Desa Braja Sakti, Kecamatan Way Jepara, Senin (01/08/2022).

Bupati Lamtim, Menyampaikan Apresiasi atas Kontribusi BPRS, dan Berharap dengan adanya BPRS, dapat Meningkatkan Ekonomi dan Perputaran Dana yang lebih Besar di Masyarakat.
“Saya ucapkan Terimakasih, dan Apresiasi, serta Penghargaan yang Tinggi, atas Partisipasi serta Kontribusi BPRS Lampung Timur selama ini, dalam Peransertanya Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Kabupaten Lampung Timur.

“Saya Berharap BPRS Lampung Timur ini, dapat melakukan Perputaran Dana yang lebih Besar di Masyarakat, sehingga dapat Meningkatkan Pertumbuhan Ekonomi, melalui Penyaluran Kredit kepada Usaha Kecil dan Menengah serta Koperasi”.
Kepada BPRS untuk Menjaga Hubungan Baik, dengan para Nasabah.

“Mari Kita Lanjutkan, Pembangunan, Menuju Lampung Timur yang Lebih Maju dan Sejahtera. Keberhasilan Pembangunan di Bumei Tuwah Bepadan ini, tidak di tentukan oleh salah satu pihak saja, namun Memerlukan Dukungan dan Partisipasi Aktif, dari Seluruh Elemen Masyarakat dan Pihak-pihak terkait”.
Diketahui dalam kegiatan tersebut, juga di lakukan Santunan kepada Lansia dan Anak Yatim.
(Damiri).

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.