Pekon Pandansari adakan kegiatan Peningkatan Aparatur Pekon

619

PRINGSEWU-Faktual-,Pekon Pandansari Kecamatan Sukoharjo;menyelenggarakan kegiatan pemberdayaan yang diikuti oleh seluruh aparat Pekon tersebut yang ditenpatkan dibalai Pekon tersebut, Sabtu (14/9/2019)yang dilaksanakan dalam sehari dan mengambil nara sumber dari Dinas PMP (Pemberdayan Masyarakat Pekon),Kabupaten Pringsewu,Sugianto selaku Sekertaris pada Dinas tersebut dan dari Kecamatan Sukoharjo yang diwakili oleh Herli Yunani selaku Kasie Penerintahan.

Kegiatan ini yang dibuka oleh Kepela Pekon Pandansari Eko Paryono,yang dalam sambutan pembukaan tersebut menyampaikan,kegiatan ini merupakan peningkatan aparatur Pekon yang bersumber dari dana ADD untuk anggaran tahun 2019,dan diharapkan untuk para peserta dalam acara ini,agar lebih memperhatikan dan benar benar memperhatikan yang disampaikan oleh nara sumber sebab manfaat tentunya sangat besar bagi para peserta ini,mengingat untuk saat ini seluruh aparat Pekon dituntut dengan kinerja tinggi,oleh manfaatkan lah apa yang ada dalam kegiatan supaya lebih baik dalam bekerja nantinya,jekasnya.

Dalam penyanpaian materi
Ini,Sekertaris Dinas PMP Kabupaten Pringsewu Sugianto, menitik beratkan tentang masing masing tugas dan fungsi dari semuanya,mulai dari Kepala Pekon sampai kebawah,semuanya sudah ada tugas masing masing yang harus dikerjakan dalam kegiatan sehari hari,dalam rangka pelayanan baik untuk masyarakat ataupun kebutuhan untuk didalam kantor ,tersebut.

Lebih lanjut Sugianto,meneruskan,sakah satu contoh misal dibagian umum Pekon,ya tugasnya melayani semua kebutuhan kantor baik itu untuk ATK(alat tulus kantor) sampai kebutuhan dari Kepala Pekon dan aparat lainnya, hingga terpenuhi sesuai dengan yang telah dianggarkan dari awal yang telah direncanakan,yang dalam hal perencanaan tentu saja bagian perencanaan,ya memang untuk saat ini tugas di Pekon bukan hal yang ringan,tapi ya itu kita harus tahu dulu tugas pokok kita,dan kalau sudah tahu tentunya akan menjadi begitu berat,sebab kita bekerja dengan program jadwal rencana kerja karena kita sudah mengerti apa yang akan kita kerjakan,kalau sudah begitu tentunya semua nya akan menjadi lebih dan Kepala Pekon akan sangat terbantu tentunya dan pelayanan akan menjadi baik lagi,jelasnya. (Made).

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.