Kecelakaan Tunggal Colt Diesel BE 9265 CC Di Pekon Way Sindi Sesanggi

541

Pesibar Faktualmedia.co,- Kecelakaan tunggal Colt Diesel BE 9265 CC yang dikemudikan Endro (40) warga Pringsewu mengalami kecelakaan di Pekon Way Sindi Sesanggai Kecamatan Karya penggawa Senin (29/06/2020)

Truc yang bermuatan kentang dari Bengkulu dengan tujuan Bandar Lampung, terperosok kejurang diakibatkan Truc yang dikemudikan Endro, tidak kuat dalam tanjakan serta mengalami rem blong sehingga akhir nya terperosok di dalam jurang sedalam 8 meter persis disamping jembatan Sesanggai Pekon Way Sindi.

Supir Truc mengatakan, saya telah berusaha mengendalikan nya namun, masih tidak terkendali kalau masalah Tonase, tidak melebihi ketentuan muatan yang saya bawa hanya kentang lima ton namun entah mengapa di tanjakan ini tidak mampu, akhirnya mobil mundur dengan sendirinya, disaat itu tiba tiba rem tidak berpungsi dan mobil langsung masuk sini, “Ujar Supir Truc. (Nas)

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.